Home » Umum » Mengapa tata krama menjadi penting untuk diterapkan di masyarakat
Mengapa tata krama menjadi penting untuk diterapkan di masyarakat
Mengapa tata krama menjadi penting untuk diterapkan di masyarakat ? tata krama atau disebut juga dengan etika merupakan norma pergaulan yang disepakati dalam masyarakat.
Nilai tata krama di suatu masyarakat berbeda-beda di setiap kelompok masyarakat. Namun tujuannya tentunya sama yaitu menciptakan masyarakat yang harmonis dan nyaman.
Nah, dari hal tersebut kita sudah tahu kenapa hal tersebut sangat penting.
Mengapa tata krama menjadi penting untuk diterapkan di masyarakat ?
Jawab:
Tata krama penting diterapkan di dalam masyarakat agar tingkah laku kita dapat diterima dan disenangi oleh siapa saja yang bergaul dengan kita, dimanapun, kapanpun kita berada.
Tata krama juga penting karena dengan tata krama maka akan menciptkan kehidupan masyarakat yang harmonis dan nyaman. Sebab dalam tata krama terdapat norma-norma yang mengatur keteraturan kehidupan dalam masyarakat, dan berisi nilai-nilai moral yang menghormati dan menghargai dalam masyarakat.
Apa Itu Motivasi dan Bagaimana Meningkatkannya? Selamat datang para pembaca setia! Pernahkah Anda merasa sulit untuk memulai suatu hal atau mendapatkan semangat untuk menyelesaikannya? Salah satu…
Pengertian Kultural Halo pembaca! Apa kabar? Pernahkah kamu mendengar istilah "Kultural"? Istilah ini merujuk pada sesuatu yang berkaitan dengan budaya atau kebudayaan.…
Apa Itu Intervensi? Selamat datang para pembaca setia! Kali ini, kita akan membahas mengenai "Apa itu Intervensi?" Intervensi sendiri merupakan istilah dalam dunia…
Apa Itu Deviasi? Selamat datang, Saat membahas ilmu statistik, kita pasti akan menemukan istilah yang mungkin tidak familiar di telinga. Salah satunya adalah…
Apa Itu Budaya? Selamat datang, sahabat budaya! Kita sering mendengar kata "budaya", tapi sebenarnya apa sih maksud dari kata itu? Budaya merujuk pada…
Apa itu Komite dan Fungsinya? Selamat datang para pembaca! Mungkin kamu pernah mendengar istilah komite, tapi apakah kamu tahu apa sebenarnya itu dan apa saja…
Apa itu Konflik Sosial? Salam pembaca setia, apakah kamu pernah mendengar tentang konflik sosial? Konflik sosial adalah suatu bentuk pertentangan atau pertikaian yang terjadi…
Pengertian dan Manfaat Kerja Sama Selamat datang di artikel kita hari ini! Kita akan membahas tentang Pengertian dan Manfaat Kerja Sama. Mungkin ada di antara…
Apa itu Normatif? Penjelasan dan Contohnya Selamat datang bagi pembaca setia kami! Kali ini, kita akan membahas mengenai apa itu normatif dan memberikan penjelasan serta contohnya.…