Sikap awal gerakan langkah biasa aktivitas gerak berirama adalah

Sikap awal / permulaan gerakan langkah biasa dalam aktivitas gerak senam berirama / senam irama adalah posisi (A) berdiri tegak secara rileks.

Ayunan tangan, posisi kaki langkah biasa dalam senam irama digerakan mengikuti irama musik, dengan ritme tertentu. Peragaan atau cara melakukan antara lain:

  1. Sikap awal dengan posisi berdiri tegak dan rileks.
  2. Kaki kiri melangkah ke depan dengan kedua lengan berada di samping badan.
  3. Lalu kaki kanan ke depan dijatuhkan pada tumit.
  4. Ulangi langkah 2 dan 3 secara bergantian.