Ulul Azmi maksudnya teguh hati, Jelaskan contohnya !

Ulul Azmi maksudnya teguh hati, Jelaskan contohnya ! berikut penjelasan, pembahasan, dan kunci jawaban mengenai contoh keteguhan hati.

Teguh berarti kuat berpegang pada janji, niat dan perkataan. Hal ini berarti berkaitan dengan “tetap” dan tak tergoyahkan mengenai keyakinan, pendirian, niat, dan tekad.

Maka penerapan sikap dengan keteguhan hati yang tersebut berkaitan dengan kuatnya berpegangan dalam keyakinan, niat maupun pendiran.

Bisa dalam hal apa saja, misalnya dalam menuntut ilmu, maka dengan belajar dengan sungguh-sungguh dan pantang menyerah.

Ulul Azmi maksudnya teguh hati, Jelaskan contohnya !

Jawab:

  • Belajar dengan sungguh-sungguh, meskipun sulit hingga menguasai materi.
  • Beribadah salat tepat waktu dan 5 waktu meskipun mengantuk, malas ataupun sedang ada pekerjaan.
  • Mengerjakan tugas-tugas sekolah dengan sabar hingga selesai.
  • Mematuhi nasehat orang tua karena baik meskipun tidak kita sukai.
  • Selalu berusaha mematuhi peraturan-peraturan di sekolah, di rumah maupun di masyarakat.