Organologi adalah cabang ilmu yang mempelajari alat musik. Penggolongan instrumen berdasarkan sumber bunyi dibedakan menjadi
- Aerophone adalah penggolongan instrumen musik yang sumber suaranya dihasilkan dari getaran udara yang berasal dari body instrumen.
- Idiophone adalah penggolongan instrumen musik yang bunyinya dihasilkan dari alat itu sendiri.
- Chordophone adalah penggolongan instrumen musik yang sumber suaranya dihasilkan dari getaran dawai (string).
- Membranophone adalah penggolongan pengginstrumen musik yang suaranya dihasilkan dari getaran membran yang ditegangkan.
- Lektrophone adalah penggolongan instrumen musik yang suaranya dihasilkan dari bantuan elektrik.
Pembahasan
Contoh alat musik berdasar pada sumber bunyi adalah
- Aerophone dibagi menjadi dua kelompok, yaitu kelompok instrumen tiup kayu dan kelompok instrumen tiup logam. Contoh instrumen tiup kayu adalah flute, oboe, klarinet, saxophone, bassoon. Contoh instrumen tiup logam adalah trumpet, trombone, horn, tuba.
- Cordophone. Contoh: gitar akustik, gitar klasik, biola, biola alto, cello, contra bass, ukulele, banjo, piano
- Idhiophone. Contoh: gong, marimba, maracas.
- Membranophone. Contoh: gendang, drum, tifa.
- Elektrophone. Contoh: organ, gitar elektrik, bas elektrik.